PROFIL

Budi Prasetyanto

"a problem shared with the right person(s) is half solved"

Romy Rafael Hypnotherapy
Budi adalah seorang 
hipnoterapisLatar belakang pendidikan formal ditempuh di Universitas Negeri Malang. Budi mendalami berbagai teknik transformasi berbasis ilmu pikiran. berawal dari buku Hypnotherapy karya dr AJ Hukom Sp.Kj, selanjutnya belajar langsung kepada Ir Yan Nurindra - Presiden IBH dan Romy Rafael "Master Hypnotist", pioner Stage hypnosis Indonesia dan pengisi acara TV “Hypnotis” (2006 – 2007 - SCTV) dll.

Tak berhenti disitu, ia juga membekali dirinya dengan berbagai metode seperti: Silva Method, Body Language, NLP, EFT, Energy Psychology, Time Line Therapy, Ericksonian Hypnotherapy, Clear Language, Meditation, brainwave dll. Saat kuliah dimanfaatkan membantu konsultasi dan therapy untuk mendukung kesuksesan personal, kesehatan mental dan fisik, family/parenting, pendidikan dan bisnis-sales. Budi membantu secara holistik sehingga klien-klien mendapat insight dan pengalaman kuat.

Background Pendidik an dan Pelatihan yang pernah diikuti:

  • SMA Negeri 2 Blitar, Blitar
  • S1 Ekonomi Universitas Negeri Malang, Malang
  • Certified Hypnotherapy The International Center for Hypnosis Education & Research (TICHER), USA
  • 6 Days Ultimate Hypnotherapy Training and Certification bersama Romy Rafael, CHt, Jakarta
  • Hypnotherapy Fundamental, Advanced dan Professional bersama Yan Nurindra School of Hypnotism, Jakarta
  • Instructor - The Indonesian Board of Hypnotherapy
  • Instructor - Perhimpunan Praktisi Hipnosis dan Hipnoterapis Indonesia
  • Trainer - Badan Nasional Sertifikasi Profesi / BNSP-RI
  • Trainer - The International Board of Hypnotherapy and Neurolinguistic
  • Advance Trainer - Ade Rai Fitness Institute / RAI INSTITUTE 
Dalam kesehariannya aktif berpraktek juga sebagai Wellness Facilitator, Family Therapist, business Coach dan Trainer.


"PAK BUDI is Lover of Hypnosis, Check him Out!"
- Julie Griffin, BCH - director of The International Center for Hypnosis Education and Research. Certified instructor of hypnotherapy through The American Board of Hypnotherapy, The International Association of Counselors and Therapists, and the National Guild of Hypnotists.
www.hypnosistoday.com




Foto Aktifitas : 

 

Jika Anda ingin informasi lebih lanjut tentang Budi Prasetyanto, silakan hubungi kantor:
Budi Prasetyanto Center of Brainwave & Hypnotherapy
www.budiprasetyanto.com
WA 085234488618
 

Postingan populer dari blog ini

Mengenali Emosi

5 buku yang mempengaruhi perkembangan hipnoterapi

Meningkatkan DAYA sugesti